Colenak

Colenak


Nah kalo makanan khas Jawa Barat yang bernama colenak ini juga merupakan makanan yang sangat nikmat dan unik namanya. Kata colenak adalah singkatan dari kata bahasa Sunda yakni dicocol enak. Colenak ini terbuat dari tapai singkong yang dibakar dancara menikmatinya biasanya disantap dengan cara dicocolkan ke gula jawa cair yang diberi campuran parutan kelapa.
Makanan khas Jawa Barat ini memiliki teknik dalam memasaknya, karena kandungan gula yang terkandung dalam tapai membuatnya mudah gosong. Meskipun demikian, banyak orang mengatakan itulah bagian terbaiknya dalam menyajikan makanan khas dari daerah Jawa Barat tersebut.
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Wisata Kuliner - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger